Tasikmalaya, NUANSA POST
Pada hari Minggu tanggal 20 September 2020 pukul 08.00 wib s/d , bertempat di Aula Kelurahan Tuguraja Jl Paseh Rw 01 Kec Cihideung Kota Tasikmalaya,Bhabinkamtibmas Kel Tuguraja Bripka Ana Taryana melaksanakan Giat Pengamanan Penyaluran Bansos dari Kemensos sejumlah 995 orang berupa uang tunai Rp. 300.000 bagi warga masyarakat yang berhak menerima.
Kapolsek Cihideung Kompol Zenal Muttaqin melalui Kasubag Humas Polres Tasikmalaya Kota Ipda Agus Fredi.M,S.IP menjelaskan Kegiatan penyaluran Bansos dapat berjalan dg aman dan tertib , dalam kesempatan Binmas menyampaikan pesans Kamtibmas mengenai ketertiban penyaluran :Tidak berdesakan / antri Patuhi Protokol Kesehatan dengan menjaga jarak , pakai masker dan mencuci tangan dg sabun serta air yang mengalir “Selama giat berjalan lancar dengan situasi tetap kondusif.”ujar Kapolsek Cihideung. (REDUI MULYADI)***
0 Komentar